Risaunya IMF Annual Meeting soal Dampak Ekonomi Perang Palestina-Israel

Para elit fiskal yang berkumpul di IMF Annual Meeting menilai perang Palestina-Israel dapat cukup memengaruhi perekonomian global.

Bisnis.com, JAKARTA — Isu perang Palestina-Israel, atau konflik antara Hamas dengan Israel menjadi salah satu pembahasan penting di International Monetary Fund atau IMF Annual Meeting, karena menjadi risiko geopolitik yang dapat memengaruhi gerak ekonomi global.

Para menteri keuangan dan petinggi lembaga keuangan global berkumpul dalam Pertemuan Tahunan IMF, yang berlangsung di kota Marrakesh, Maroko. Pertemuan itu berlangsung selama sepekan, yakni pada 9—15 Oktober 2023

Konten Premium Terbaru