BISNIS.COM, JAKARTA--Kementerian Pekerjaan Umum kesulitan mengaudit teknik Sport Center Hambalang menyusul tidak adanya dokumen desain awal proyek tersebut.
Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto mengatakan staf ahli Kemenpu yang dikirim untuk tim BPK Hambalang menemui hambatan dalam menjalankan tugasnya.
"Ya agak susah, disuruh audit secara teknis akan tetapi dokumen desain awalnya tidak ada," katanya, Jumat (31/5).
Menurutnya, dokumen tersebut seharusnya berada di tangan konsultan pengawas proyek senilai Rp2,5 triliun tersebut.
Kendati demikian, ujar Djoko, pihaknya akan tetap melakukan tugas sebaik mungkin sesuai dengan kemampuan dan kewenangan Kementerian Pekerjaan Umum.
HAMBALANG: Dokumen Desain tak Ada, PU kesulitan Audit Teknis
BISNIS.COM, JAKARTA--Kementerian Pekerjaan Umum kesulitan mengaudit teknik Sport Center Hambalang menyusul tidak adanya dokumen desain awal proyek tersebut. Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto mengatakan staf ahli Kemenpu yang dikirim untuk tim BPK
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Dimas Novita Sari
Editor : Ismail Fahmi
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru

24 menit yang lalu
Tarif Impor AS Ditunda Lagi, ini Langkah Prabowo Rayu Trump

39 menit yang lalu
Mentan Amran Geram, Ada Perusahaan Besar Jual Beras Premium Oplosan

42 menit yang lalu
RI Bisa Untung Besar dari IEU-CEPA, Asal Aturan Asal Bahan Baku Fleksibel
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
